Sesuai dengan judul di atas, saya akan memberitahukan sedikit pengetahuan saya kepada anda yang sedang membaca blog ini. Bukan maksud untuk menggurui anda-anda semua tetapi untuk tukar-menukar informasi mengenai bermain keyboard. Anda juga boleh memberikan comment, saran dan pendapat untuk menambah pengetahuan kita bersama.
Mari kita mengenal beberapa chord dasar yang ada pada keyboard :
C Agumented
C Dimished
C 7
C Mayor 7
D Agumented
D Dimished
D 7
D mayor 7
E Agumented
E Dimished
D 7
D mayor 7
F Agumented
F Dimished
F 7
F Mayor 7
G Agumented
G Dimished
G 7
G Mayor 7
A Agumented
A Dimished
A 7
A Mayor 7
B Agumented
B Dimished
B 7
B Mayor 7
- Berlatihlah setiap hari dengan orang yang sudah ahli, bisa saja teman Anda, tidak perlu kursus jika Anda hanya sekedar bisa saja
- Jika Anda memang ingin lebih mendalami, baru Anda bisa mengikuti kursus keyboard ( Globalt Music )agar Anda lebih ahli dalam memainkannya
- Anda harus menghafal kunci nada, dan berlatihlah terus agar jemari Anda terbiasa terlatih dalam berpindah-pindah kunci
- Cara ampuh belajar Anda juga bisa cari di forum pembelajaran yang membahas tentang belajar keyboard dengan mudah untuk pemula
- Setelah Anda sudah menguasai dan sudah bisa memainkannya, mulailah Anda membedakan bunyi-bunyi semua instrument yang ada.
No comments:
Post a Comment